BeritaEkstrakurikulerGaleri Kegiatan

Gita Nada SMANBAR Memborong Piala di Kejuaraan GWMSB

Kamis, 29 Februari 2024

Setelah melalui latihan yang cukup panjang, demi kekompakan dan harmonisasi musik Gita Nada Smanbar yang indah. Marching band kembali mengikuti perlombaan dan berhasil memborong piala di kejuaraan Green Waterpark Marching Show Band (GWMSB). Ini merupakan kegiatan bergengsi di ajang olahraga SMA yang memperebutkan piala Walikota Cilegon. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Kamis, 29 Februari 2024 di Komplek Cilegon Green Megablock.

Tak tanggung-tanggung SMA Negeri 1 Baros membawa pulang 6 Piala cabang lomba dan 1 Piala Juara Umum ke 2. Diantara cabang juara yang diraih yaitu Juara 1 Colour Guard, Juara 1 Costum Unit, Juara 2 General Effect, Juara 2 Music Analicion, Juara 2 Musik Analysis Percussion, dan Juara 3 Field Kommander. Terima kasih 40 orang tim Marching Band hebat yang sudah semangat berlatih hampir setiap hari demi berjuang mengharumkan nama SMA Negeri 1 Baros. Terima kasih juga para pelatih dan pembina yang tak kenal lelah dalam melatih tim Gita Nada SMANBAR.

DAFTAR NAMA ANGGOTA GITA NADA SMANBAR

Marsha Fazriyah Fahila Color Guard
Nurul Konita Color Guard
Ratu Tazkia Laila Color Guard
Desti Nurbaiti Color Guard
Siti Nur Nabila Color Guard
Nihayah Color Guard
Siti Rahma Auliya Color Guard
Siti Amaliah Putri Color Guard
Parha Winarni Color Guard
Irul Battery
Najib Pahru Battery
Egi Gunawan Battery
Naufal Febrian Putra Battery
Kayla Dwi Marty Battery
Ubaidillah Mujaki Battery
Asef Battery
M Rafi Battery
Muhammad Sukma Battery
Ratu Agnia Salsabila PIT
Siti Helpiah PIT
Ratu Komalasari PIT
Salwa Novianti PIT
Siti Nurazizah PIT
Siti Silpia PIT
Siti Anisa Safitri Pianika
Putri Nurulita Az Pianika
Inayatul Zahra Pianika
Nisa Nursolehah Pianika
Yulita Sari Pianika
Khusnul Khotimah Pianika
Muayanah Pianika
Dinda Lutfia Pianika
Siti Anisa Safitri Pianika
Cicih Maesari Pianika
Intan Sopia Pianika
Siti Muftiroyati Pianika
Siti Sobriatul Colbiah Pianika
Lilis Sumini Pianika
Silva Juwinda Pianika
Ratu Tazkia Salsa

Pianika

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *